
Kurikulum Pondok Pesantren Modern Darul Mukhlisin adalah Adopsi pada kurikulum Pondok
Modern Darussalam Gontor.
Pelajaran-pelajaran Bahasa Arab dan Bahasa Inggris diajarkan langsung
dengan bahasa aslinya. Pelajaran-pelajaran agama diajarkan dengan Bahasa
Arab...